Polisi Sukabumi Selidiki Teka-teki Pulangnya Nining Yang Sempat Hilang 18 Bulan



[ad_1]

SUKABUMI, KOMPAS.com – Kembalinya Nining Sunarsih (52) dalam kondisi selamat setelah 18 bulan dilaporkan hilang tenggelam di laut selatan Sukabumi, Jawa Barat diselidiki Polres Sukabumi Kota.

Langkah penyelidikan dilakukan karena informasi mengenai kembalinya Nining , warga Kampung Cibunar, Desa Gedepangrango, Kecamatan Kadudampit ini menjadi perhatian masyarakat secara luas.

"Kalau kami melihat secara logis saja, tidak bilang korban tenggelam cukup hilang saja," ungkap Kepala Polres Sukabumi Kota, AKBP Susatyo Purnomo kepada wartawan selesai mengunjungi rumah Nining di Kadudampit, Senin (2/7/2018).

Baca judged: Hilang 1,5 Tahun di Laut Sukabumi, Nining Ditemukan Selamat di Tepi Pantai

Menurut dia informasi yang beredar di masyarakat dengan keterangan dari pihak keluarga, korban memang dilaporkan hilang saat berwisata ke pantai Palabuhanratu pada 8 Januari 2017 lalu.

"Penyelidikan kami lakukan, karena ini sudah tugas kami untuk mencari fakta atas peristiwa ini," ujar dia.

"Kami mengimbau kepada masyarakat, yang penting jangan terpengaruh dengan informasi-informasi yang belum jelas kebenarannya," sambungnya. [19659002] Saat mengunjungi kediaman Nining yang berlokasi hanya sekitar 50 meter dari Jalan Raya Cisaat-Situgunung ini, Susatyo membawa served as kesehatan Kedokteran Kepolisian (Dokpol) Polres Sukabumi Kota beserta ambulance.

Baca judged: Mimpi Paman Sebelum Nining yang Hilang 1.5 Tahun Ditemukan di Tepi Pantai

Nining yang masih belum bisa berbicara itu masih terbaring lemas di atas kasur di ruang tamu itu pun mendapatkan pemeriksaan kembali. Hasilnya kondisi Nining masih lemah dan akhirnya disarankan untuk kembali di bawa ke rumah sakit

Saat ini, lanjut dia, yang paling utama adalah kemanusiaannya dan keselamatan yang bersangkutan

Makanya hasil evaluasi bersama keluarga akhirnya Ibu Nining kembali dibawa ke RSUD Syamsudin Kota Sukabumi

"Diselamatkan dulu agar ibu Nining sampai sehat dan pulih Sehingga bisa diajak berkomunikasi untuk menggali fakta yang sebenarnya," ujarnya.

Baca judged: Palabuhanratu Masuk Kawasan Geopark Ciletuh

Nining pun akhirnya kembali dibawa ke RSUD Syamsudin R Kota Sukabumi untuk mendapatkan perawatan intensive. Seharinya sebelumnya, Nining sempat ditangani tim medis di Instalasi Gawat Darurat (IGS) rumah sakit setempat

Selain membawa Nining ke rumah sakit, polisi juga mengamankan pakaian, celana panjang, kerudung, dan sandal yang dipakai saat ditemukan. Dating pakaian tersebut nantinya untuk dicocokan dengan hasil penyelidikan

"Sementara kami simpan dulu untuk kami cocokan dengan fakta-fakta lainnya Kami juda akan berkoordinasi dengan Polsek yang berada di wilayah hukum Polres Sukabumi,". Pungkas Susatyo.

Kompas TV Nining ditemukan keluarga masih mengenakan pakaian hingga sandal yang dikenakannya saat hilang digulung ombak lebih dari setahun lalu.

[ad_2]
Source link