[ad_1]
JAKARTA, JITUNEWS.COM – Apakah kamu pernah mempertanyakan kenapa penis tidak bertulang? Ya, mungkin terdengar agak jorok, tapi nyatanya pertanyaan ini penting bagi ilmuan.
Ilmuwan menjumpai bahwa sejumlah spesies makhluk hidup memiliki penis bertulang sebagaimana dilansir dari kompas.com (24/8/2017). Dengan memecahkannya, ilmuwan semakin paham soal evolusi manusia.
Baca Juga: Selama Ini Kamu Salah! Ternyata Ini Alasan Utama Kenapa Pria Berselingkuh
Makanan Ini Terbukti Ampuh Obati Patah Tulang Dengan Cepat!
Tulang penis atau disebut baculum sebenarnya telah digambarkan sebagai “tulang yang paling banyak berevolusi” antara 145 atau 95 juta tahun lalu.
Sejak itu, para ilmuwan berpikir kalau pria tidak lagi memiliki tulang penis karena manusia cenderung memiliki hubungan monogami dan tidak perlu bersaing untuk mendapatkan pasangan, lain halnya dengan hewan.
Peneliti dari University College London juga pernah mencari tahu mengapa manusia tidak memiliki tulang penis. Mereka berspekulasi kalau ini berkaitan dengan durasi panjang penetrasi manusia saat berhubungan seks yang lebih dari tiga menit. Hal ini pula yang mempengaruhi evolusi primata.
Benarkah Sekali Main, Wanita Akan Kecanduan ‘Nganu’?
[ad_2]
Source link